Minggu, 25 November 2018

Konsep konsep Biaya dan Lingkungan Ekonomi

Konsep-konsep Biaya dan Lingkungan Ekonomi 


Konsep biaya merupakan konsep yang terpenting dalam akuntansi manajemen dan akuntansi biaya. Adapun tujuan memperoleh informasi biaya digunakan untuk proses perencanaan, pengendalian dan pembuatan keputusan. Tujuan lain mengapa kita harus memahami konsep dan definisi biaya karena ada beberapa istilah yang menyerupai biaya dalam konteks cost, ada pula beban(expenses) dan kerugian (loss), keduanya juga merupakan pengorbanan sumber ekonomi namun untuk lebih jelasnya dipilah kembali bahwa beban (expenses) adalah bagian dari cost sedangkan kerugian (loss)adalah pengorbanan sumber daya namun tidak menghasilkan pendapatan atau tidak mencapai tujuan yang ingin dicapai organisasi/ perusahaan.

Terminologi Ekonomi 

 

Saya akan menjelaskan beberapa Terminologi Ekonomi, sebelum menyebutkannya saya akan menjelaskan apa itu Terminologi Ekonomi. Terminologi atau peristilahan memiliki bahasa latin terminus atau ilmu tentang istilah dan penggunaannya. Maka Terminologi Ekonomi adalah

• Aggregate demand berarti permintaan terpisah akan barang dan jasa.

• Bank Failure adalah istilah yang menunjukkan bahwa suatu bank itu bangkrut.

• Barter berarti mendapatkan barang atau jasa tanpa menggunakan uang

• Balance Sheet adalah istilah yang menunjukkan bahwa suatu bank itu bangkrut

• Balance of Payment berarti jumlah uang yang masuk maupun yang keluar dari suatu negara

Ruang Lingkup Ilmu Ekonomi

a. Mikro (kecil) : Secara khusus mempelajari bagian-bagian seperti perilaku konsumen dan perusahaan dan penentuan harga pasar untuk satu jenis barang tertentu serta kuantitas faktor input barang dan jasa yang diperjualbelikan.
Tujuan ekonomi mikro adalah efesiensi dalam pengalokasian sumber-sumber daya.
b. Makro (besar) : Cabang dari ilmu ekonomi yang berkaitan dengan studi tentang kegiatan perekonomian nasional secara agregat (keseluruhan).
Tujuan ekonomi makro mencakup : kesempatan kerja penuh penuh (full employment), pencegahan inflasi, pertumbuhan ekonomi, keseimbangan neraca pembayaran.
 

Optimasi Rancangan yang Digerakkan Biaya

Untuk masalah-masalah mengoptimalkan rancangan yang digerakkan biaya, dua tugas penting adalah sebagai berikut:
1.Tentukan nilai olptimal untuk variabel rancangan alternatif tertentu.
2.Pilih alternatif terbaik, masing-masing dengan nilai uniknya sendiriuntuk variabel perancangan.
1.Biaya-biaya tetap
2.Biaya-biaya yang bervariasi langsung terhadap variabelperancangan
3.Biaya-biaya yang bervariasi secara tidak langsung terhadap variabelperancanganFormat yang disederhanakan dari suatu model biaya dengan suatuvariabel perancangan adalah sebagai berikut:
biaya =aX+bx+k
Untuk
a, adalah parameter yang menyatakan biaya-biaya yang bervariasisecara langsung
b, adalah parameter yang menyatakan biaya-biaya yang bervariasisecara tidak langsung
k, adalah parameter yang menyatakan biaya-biaya tetap
X, menyatakan variabel perancangan yang ditanyakan.
Langkah-langkah berikut menguraikan pendekatan umum untuk mengoptimalkan perancangan terhadap biaya :
1.Identifikasi variabel perancangan yang merupakan penggerak biayaprimer.
2.Tulis pernyataan untuk model biaya terhadap bentuk variabelperancangan
3.Tetapkan turunan pertama model biaya terhadap variabelperancangan kontinunya = 0. Untuk variabel-variabel perancangandiskret, hitung nilai dari model biaya itu untuk tiap nilai diskret pada jangkauan nilai-nilai potensial yang dipilih.
4.Selesaikan persamaan yang didapat dari langkah 3 untukmendapatkan nilai optimum dari variabel perancangan kontinyu.Untuk variabel-variabel perancangan diskret nilai optimumnyamerupakan nilai biaya minimum yang didapat pada langkah 3.
5.Untuk variabel-variabel perancangan kontinyu gunakan turunan ke-2 dari model biaya terhadap variabel perancangan untukmenentukan apakah nilai optimum yang didapat dalam langkah 4 berhubungan dengan maksimum atau minimum global.
Pendekatan lain untuk memilih alternatif terbaik dari seperangkat diskretadalah dengan dengan mengamati perbedaan inkremental (∆) diantaraalternatif-alternatif ini yaitu alternatif-alternatif di ranking dari yangmempunyai biaya infestasi rendah ke biaya investasi tinggi.

Studi Ekonomi Masa kini


1. Tiga perkembangan yang menunjang bagi pengarahan kembali sejarah ekonomi.
Pertama, tumbuhnya minat para ahli ekonomi dalam studi pertumbuhan ekonomi. Kedua, menumbuhkan minat ahli-ahli ekonomi agar lebih teliti menguji hipotesa-hipotesanya, dan ketiga, mengembangkan volume informasi kuantitatif tentang masa lampau. Tiga perkembangan ini telah membawa tumbuhnya orientasi kembali dari sejarah ekonomi menuju pemakaian metodologi ilmiah dan penggunaan pengukuran kuantitatif yang sistematis.

2. Penjelasan dalam Sejarah Ekonomi
Kerangka teori yang dipakai sejarawan ekonomi adalah ekonomi itu sendiri. Teori ini menaruh sejumlah aksioma dasar dan menerima beberapa dalial yang diambil, menyatakan tentang bentuk umum dari model-model susunan yang biasa. Model-model ini menggambarkan generalisasi yang luas dari tingkah laku ekonomi.

3. Pengujian Hipotesa
Pengujian keterangan-keterangan di dalam sejarah ekonomi dapat dilakukan dengan beberapa bentuk. Dalam hal ini termasuk pengujian: (1) kebenaran empiris dari latar belakang kondisi; (2) bentuk-bentuk ketetapan-ketetapan logika; (3) kebenaran empiris dari kegunaan yang berhubungan dengan latar belakang kondisi menuju kesimpulan-kesimpulan.

4. Gambaran Teknik-teknik Metodologi
Suatu gambaran yang luas dapat menjelaskan seluruh proses penelitian dan pengujian yang melibatkan beberapa masalah.. Dari sebuah gambaran dapat dilihat bahwa batas-batas penelitian dalam bidang sejarah ekonomi adalah batas yang dipaksakan oleh batas-batas teori dan bukti (kenyataan-kenyataan) yang ada.

5. Pemakaian dan Batas-batas Teori
Dalam banyak aspek lain sejarah ekonomi, ilmiawan secara esensial harus mengembangkan kerangka kerja teorinya sendiri secara saksama karya yang telah berlaku dan sampai tarafman generalisasi sebelumnya didukung oleh bukti-bukti yang ada.
 
6. Penulisan Sejarah Ekonomi
Terakhir, seorang sejarawan ekonomi mencoba untuk memberi suatu keterangan yang sistematis dan terintegrasi mengenai keadaan masa silam ekonomi dan ini tidak boleh tidak melibatkan sesuatu yang lebih daripada hanya mengembangkan dan menguji hipotesa.

Referensi: 

 http://josejgh1110.blogspot.com/2017/10/2.html
 http://yasirmaulana.com/konsep-biaya/
 https://minidjleg.blogspot.com/2017/06/pengertian-ilmu-ekonomi-dan-pembagian.html

Tidak ada komentar:

Posting Komentar